Kumpulan Aneka Makanan Praktis Indonesia

Resep Ayam Rica Rica

Resep Ayam Rica Rica Goreng Pedas enak.Rahasia cara membuat daging ayam ditaburi kemangi dan manis dengan gula pasir, yuk sini baca selengkapnya.
Ayam Rica rica ini berasal dari Manado, Sulawesi Utara. Rica berarti cabai / cabe dalam bahasa lokal, berarti ayam cabe yang dipanggang atau goreng, begitu kira-kira. Wilayah ini dikenal sebagai pemakan makanan pedas juga ternyata selain padang. Jadi, tidak biasa bagi mereka tuk memasak makanan dengan sedikit cabai, seperti orang minangkabau saja. Penggunaan cabai & air jeruk nipis ini akan menghasilkan kombinasi rasa pedas dan asam yang menyegarkan di lidah.
resep ayam rica rica
Resep makanan Ayam Rica

Bagi mereka yang tidak suka rasa asam, silahkan mengurangi jumlah penggunaan air jeruk nipis saja. Untuk yang kurang suka pedas, kurangi jumlah penggunaan cabai atau tidak terlalu banyak cabe. Makanan Indonesia ini sangat enak dikonsumsi dengan nasi putih masih hangat. Masakan kita klai ini bisa ditambahkan daun kemangi biar tambah wangi dan khas, lalu bagaimana rasanya dengan ala jawa?, lebih pedas atau manis, atau asam manis?, sama saja mungkin. Bagaimana tertarik dengan Resep dan cara membuat ayam rica rica ini ?, yu lihat bareng-bareng.

Bahan dan bumbu :

  • 1 ekor ayam sedang dipotong-potong
  • 300 cc air bersih
  • 1 cangkir minyak goreng

Bumbu halus Resep Ayam Rica Rica :

6 butir bawang merah
2 buah tomat
4 bawang putih
1 jahe
1 sendok teh gula pasir
100 gram cabe merah
secukupnya garam

Tata Cara membuat Ayam Rica rica :

  1. - Pertama-tama Bersihkan ayam dan potong menjadi beberapa bagian.
  2. - Selanjutnya Panaskanlah minyak goreng lalu tumis bumbu sampai merata dan harum.

  3. - Kemudian Masukkan ayam sampai tercampur dengan bumbu secara merata betul.
  4. - Lalu Tambahkanlah air yang sudah disiapkan tadi dan masak ayam 1/2 matang saja,lalu angkat.
  5. - Terakhir kali, Panggang ayam diatas api sedang, sambil dilumeri/olesi dengan bumbu sisa. selesai sudah, Resep Ayam Rica Rica, silahkan sajikan.

Hmmm terdengar sangat enak tuh panggang / goreng ayamnya. Rasa dari masakan ini sungguh nikmat dan enak, kalau anda suka kecap tinggal di lumuri saja ketika memanggang tapi jangan terlalu banyak juga asal kerasa plus kemangi jangan lupa. karena awalnya sudah dimasak setengah matang jadi memanggangnyapun jangan terlalu lama pasti bumbunya meresap atau anda lebih suka resep ayam goreng crispy ?.

Nah sobat Resep4, apakah penjelasan mengolah diatas sudah dipahami bener?, intinya nih, kalau mau masak masakan ini harus sedia cabe banyak saja. silahkan coba dirumah cara membuat ayam rica ini.
Keterangan Resep Ayam Rica Rica masakan manado :
Durasi wkt Memasak: 1 Jam porsi : 1 porsi ,
Mengandung gizi : 126 Kalori
Artikel resep sudah mendapatkan : 5 Bintang oleh 67 Resensi

Resep Ayam Rica Rica pedas

penulis

Tags :
Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Parfum Online

Berkaitan Resep Ayam Rica Rica

Free hit counters